Cara Memutihkan gigi dengan cara tradisional – pada dasarnya gigi kuning di sebabkan oleh faktor makanan, minuman dan tidak pernah melakukan perawatan sehingga akan menyebabkan gigi kuning serta rusak, dan sangat menggangu aktifitas sehari-hari apabila gigi kuning yang mengakibatkan tidak nyaman.
Siapa yang tidak ingin merasakan gigi putih, sehat serta berkilau, pastinya semua orang ingin menginginkan hal seperti itu, gigi yang putih serta berkilau akan membuat senyum seseorang akan lebih sangat menarik, hasil penelitian dari studi American dental association yang harus melibatkan 87% manasiswa ke dokteran, semua orang menginginkan gigi putih dan berkilau saat senyum yang akan membuat penampilan lebih menarik.
Saat manusia dilahirkan gigi miliki berwarna putih dan berkilau namun saat tumbuh dewasa banyak faktor – faktor lain yang akan mengakibatkan gigi semakin kuning dan rusak, gigi yang terlihat berwarna putih dalam biologi lapisan yang ada di dalam gigi transparan yang di nama kan enamel gigi. Dalam penelitian bahwa warna gigi yang putih bisa berubah menjadi noda yang berwarna kuning serta bisa merusak gigi luar dan gigi dalam, berikut ini adalah yang menyebabkan gigi menjadi kuning.
Faktor Gigi Luar (Ekstrinsik)
Yang menyebabkan gigi kuning serta bernoda antara lain dari makanan, alkohol dan rokok, makanan yang sering di sajikan terlalu panas bisa menyebabkan gigi rusak dan berwarna kuning karena noda yang ada di makanan bila panas akan menempel di bagian gigi luar yang akan membuat gigi tersebut akan menjadi rusak dan kuning.
tembakau rokok yang terdapat di dalam kandungan tembakau rokok dapat menyebabkan gigi anda menjadi berwarna kuning dan rusak, kalian bisa lihat orang yang sering merokok pasti gigi bagian luar dan dalam berwarna kuning dan bisa mengakibatkan mulut yang suka merokok menjadi bau yang tak sedap.
Faktor Gigi Dalam (Instrisik)
Faktor yang mengakibatkan gigi di bagian dalam adalah bisa berubah menjadi rusak karena di sebabkan dari berbagai jenis obat-obatan, jika sering mengkonsumsi obat-obatan akan mengakibatkan gigi di bagian dalam akan rusak serta timbul bau mulut yang tak enak, yang ada di dalam gigi termasuk lapisan enamel dan dentin, perubahan warna gigi instrisik menjadi kuning dan berbau sehingga membuat gigi rusak dan akan mengakibatkan gigi berlubang dan bau mulut.
Cara Memutihkan Gigi Dengan Cara Tradisional
Setiap perubahan gigi menjadi kuning sangat sulit sekali untuk di hindari, untuk itu masih bisa dengan cara tradisional untuk mengembalikan gigi bersih putih serta lebih mengkilau, sering kali melihat banyak orang untuk mengabisi biaya begitu banyak untuk memutihkan gigi dengan cara cepat, pergi ke klinik kesehatan gigi serta kecentikan, untuk itu jangan terlalu kawatir gigi anda kuning. Simak cara membersihkannya di bawah ini :
1. Minyak Kelapa
Siapa yang sangka bahwa minyak kelapa bisa untuk membersihkan gigi kuning dan palk yang ada di gigi untuk di bersihkan dengan minyak kelapa, akan menjadi lebih putih dan berkilau, minyak kelapa sendiri merupakan minyak nabati yang hasil ekstrak dari isi daging kelapa tersebut memiliki jenis kadar lemak yang bisa di bilang sangat unik dan sangat kaya manfaatnya karena yang ada di minyak kelapa adalah dari medium chain triglycerider yang mampu untuk mengatasi masalah pada gigi.
A. Ambil satu sendok minyak kelapa
B. Oleskan minyak kelapa pada gigi secara merata lalu diamkan sampai 15 menit
C. Kumur-kumur dengan air bersih selama 2 menit
D. Sikat gigi yang tadi sudah di kasih minyak kelapa
E. lakukan perawatan secara teratur dan rutin hingga hasil yang minimal
2. Batang Pohon Siwak
Batang pohon siwak sangat berfungsi untuk membersihkan gigi anda yang kuning menjadi lebih putih dan berkilau, batang pohon siwak ini sering kali di jadikan untuk bahan alternatif untuk pengobatan gigi karena dalam penelitian dari arkeologis bahwa batang pohon siwak sudah ada pada zaman kuno, di zaman kuno mesir sudah di kenal bahwa batang pohon siwak sangat mampu untuk membersihkan gigi kuning menjadi lebih putih cara membersihkan gigi kuning dengan batang pohon siwak berikut penjelasannya :
A. Gunakan batang pohon siwak yang sangat lembut
B. Tumpuk batang pohon siwak sampai menjadi bubuk dan halus
C. Campurkan bubuk siwak yang sudah jadi dengan air bersih, kemudian oleskan ke gigi anda sampai rata
D. Diamkan sampai beberapa menit
E. Kumur-kumur dengan air bersih selama 2 menit
F. Perawatan ini sangat membantu untuk proses membersihkan gigi menjadi bersih
G. Lalukan secara teratur minimal dalam 1 minggu sebanyak 3 kali
3. Buah Strawberry
Buah strawberry tidak hanya bisa di konsumsi, tapi di dalam buah strawberry banyak mengandung vitamin C serta asam ellagic yang bisa membantu memutihkan gigi, dan menghilangkan plak-plak dan noda yang ada pada gigi, cara menggunakan buah strawberry untuk memutihkan gigi :
A. Ambil 1 buah strawberry kemudian potong menjadi dua bagian
B. Haluskan buah strawberry, serta campurkan 1/5 sendok baking soda
C. Oleskan buah strawberry ke gigi anda
D. Diamkan selama beberapa menit setelah di oleskan
E. Lalu kumur-kumur dengan menggunakan air bersih
F. Lakukan perawatan ini selama 3 kali dalam seminggu
4. Baking Soda
Baking soda adalah salah satu dari bahan yang sangat yang alami paling populer serta sering kali bisa digunakan sebagai alat untuk pemutih gigi, baking soda itu ialah serbuk yang halus dan berwarna putih yang di gunakan untuk pengembang kue serta bahan makanan, dan untuk pengguna baking soda yang terlalu berlebihan bisa membuat gigi anda menjadi rusak dan untuk menggunakan baking soda jangan terlalu sering minimal untuk penggunaannya satu bulan, cara membuatnya baking soda :
A. Buat pasta baking soda dengan mencampur dua sendok teh dan baking soda sebanyak dua sendok air bersih
B. Kemudian oleskan pasta baking soda ke gigi yang kuning selama 5 menit
C. Kumur-kumur dengan menggunakan air bersih
D. Lakukan perawatan minimal 1/5 bulan sekali
5. Lemon Dan Garam
Lemon dan garam adalah perpaduan yang sangat ampuh untuk membersihkan gigi kuning, garam adalah merupakan eksfoliator yang alami yang bisa di gunakan untuk mengkikis noda gigi yang berkuning sedangkan untuk lemon adalah mengandung asam yang bisa membantu melunturkan noda-noda yang ada lapisan pada enamel dan akan memaksimalkan hasil yang sangat baik untuk gigi anda.
Berikut adalah langkah yang anda perlukan untuk memutihkan gigi dengan menggunakan lemon dan garam:
A. Teteskan beberapa lemon ke dalam gelas lalu tambahkan satu sendok garam
B. Oleskan atau gosokan campuran yang tadi ke gigi anda, dan diamkan sampai 10 menit
C. Bilas dan berkumur dengan menggunakan air bersih
D. Selain itu ada cara lain sebagai kulit lemon untuk membersihkan gigi kuning dengan menggunakan kulit lemot dengan cara di gosok ke gigi yang kuning sampai 5 menit, kemudian kumur dengan menggunakan air bersih
E. Lakukan perawatan secara dua kali dalam satu minggu
6. Kulit Jeruk
Kulit jeruk di kalangan banyak orang yang menganggap kulit jeruk adalah sebagai sampah dan tak di sangka kulit jeruk sebagai alat yang bisa digunakan sebagai membersihkan gigi kuning dan banyak sekali manfaatnya, di kulit jeruk banyak mengandung vitamin C yang mampu untuk memutihkan gigi kuning dan tidak berbau mulut dan pastikan untuk cara memakai bahan kulit jeruk yang benar simak berikut cara menggunakannya sebagai berikut :
A. Bikin pasta dari kulit jeruk hingga menjadi bubuk, yang sudah di jemur kemudian di blender sampai menjadi halus
B. Campur bubuk yang sudah halus dengan air sebanyak 1/5 gelas kecil
C. Oleskan ke gigi yang kuning dan diamkan selama 15 menit
D. Bilas dan kumur dengan air bersih
E. Lakukan perawatan ini minimal sebanyak 2 kali dalam seminggu hingga hasil yang optimal
7. Hydrogen Peroxida
Hydrogen peroxida adalah salah satu dari bahan kimia yang bisa di gunakan sebagai alat untuk memutihkan gigi yang kuning, senyawa yang di hasilkan dari hydrogen peroxida adalah sebagai ahan produk untuk pemutih bahan makanan dan dalam hasil konsentrasi sangat bisa membantu memudarkan noda-noda yang ada di gigi, hydrogen peroxida banyak yang jual di apotik dan took-toko kimia yang ada saat ini jika ingin menggunakan hydrogen peroxida pilih lah label yang bertulisan food grade yang sangat aman untuk di konsumsi.
Cara membuatnya sebagai berikut:
A. Larutkan satu sendok hydrogen peroxida ke segelas air
B. Lakukan untuk berkumur dengan hydrogen peroxida
C. Selain untuk di gunakan sebagai berkumur, hydrogen peroxida juga dapat di gunakan sebagai membuat pasta gigi dengan di campurkan baking soda
8. Jus Lemon Dan Baking Soda
Bahan yang satu ini sudah tidak asing lagi di kalangan masyarakat, baking soda dapat di percaya sangat ampuh untuk mengatasi masalah noda gigi yang kuning, baking soda dan jus lemon adalah merupakan perpaduan kombinasi yang sangat bagus untuk mengatasi masalah pada gigi yang kuning, penggunaan baking soda bisa di kombinasikan dengan bahan-bahan lainnya seperti hydrogen peroxida, dan buah strawberry, di serbuk baking soda sangat mampu untuk mengkikis noda yang kuning di gigi yang ada lapisan enamel gigi.
Berikut cara mengunakan baking soda pada gigi :
A. Tuangkan beberapa bagian baking soda secekupnya
B. Tambahkan beberapa jus lemon seperlunya
C. Aduk sampai tercampur rata dengan menyerupai seperti pasta
D. Sediakan sikat gigi dan letakkan pasta ke sikat gigi, gosok sampai rata ke bagian gigi yang kuning
E. Kumur-kumur dengan menggunakan air bersih
F. Lakukan secara teratur agar gigi yang sudah di bersihkan akan bersih maksimal
9. Mengunyah Sayur-Sayuran Mentah
Mengunyah sayur-sayuran mentah adala sebagai alat untuk memutihkan gigi yang kuning, sayuran mentah seperti wortel, dan tomat mengandung vitamin dan zat yang sangat mampu untuk mengatasi masalah pada gigi yang kuning, dengan mengunyah sayuran setiap hari gigi anda akan teratasi dengan sendirinya dan efek yang di timbulkan tidak berbahaya bagi gigi anda, cara membuat gigi putih dah bersih dengan konsumsi sayuran sebagai berikut:
A. Sediakan jenis sayuran yang mentah untuk di konsumsi seperti wortel dan kacang-kacangan
B. Kunyah-kunyah sayuran mentah tersebut sampai beberapa menit
C. Diamkan sampai beberapa saat setelah mengunyah
D. Kumur-kumur dengan menggunakan air bersih
E. Lakukan perawatan secara teratur agar hasil maksimal, lakukan dalam waktu satu minggu sebanyak 3 kali perawatan
10. Cuka Sari Apel
Cuka sari apel atau yang biasa di kenal sebagai apple vinegar, cuka sari apel terbuat dari buah apel yang di fermentasi, dari beberapa hasil penelitian sudah membuktikan bahwa kegunaan cuka sari apel bisa membersihkan gigi yang kuning, terutama pada gigi yang terkena kafein yang di akibatkan dari kopi dan teh yang mengandung banyak nikotin yang ada di dalam rokok, saat kita berkumur lakukan dengan cuka sari apel sangat baik untuk membunuh bakteri yang ada didalam rongga mulut yang akan menyebabkan mulut menjadi bau berikut cara untuk memutihkan gigi dengan cuka sari apel:
A. Larutkan dua sendok cuka sari apel ke segelas air mineral
B. Kumur-kumur dengan larutan cuka sari apel selama 3 menit
C. Untuk menetralkan kondisi mulut anda setelah berkumur dengan cuka sari apel, ada baiknya gosok gigi anda dengan menggunakan pasta gigi yang anda sering pakai
D. Lakukan perawatan secara teratur dalam satu minggu sebanyak 3 kali
11. Buah Apel
Tidak asing lagi bagi yang sudah tau yang namanya buah apel, bahwa buah apel banyak sekali manfaat dan khasiat yang di hasilkan. Dengan mengunyah buah apel secara rutin dan teratur, ternyata bisa menguatkan gusi gigi dan sekaligus untuk membersihkah gigi yang kuning, di dalam kandungan buah apel terdapat kandungan dan vitamin yang sangat bagus untuk membersihkan gigi kuning serta bau mulut.
Dan sangat berperan untuk membunuh bakteri yang ada di mulut dan senyawa dan asam serat yang ada di buah apel juga sangat andil dalam menghilangkan plak-plak noda gigi kuning, lakukan mengkonsumsi buah apel setiap hari cara menggunakan buah apel sebagai alat untuk memutihkan gigi secara tradisional simak sebagai berikut :
A. Pilih lah buah apel yang berwarna merah sebanyak satu buah apel
B. Kunyah buah apel tersebut sampai 5 menit
C. Bilas dengan menggunakan air bersih sampai benar-benar gigi bersih
D. Lakukan perawatan dengan buah apel setiap hari agar hasil maksimal
12. Arang Kayu
Tidak ada banyak orang yang tau bahwa arang kayu bisa membersihkan noda gigi yang kuning dengan sangat cepat. Hal tersebut memang benar adanya karena arang bila di gosokkan ke gigi akan berwarna hitam karena arang mengandung zat antioksidan yang mampu membunuh bakteri noda yang ada di gigi, serta arang mengandung senyawa yang aktif yang bisa mengkikis noda gigi, untuk arang tidak boleh digunakan perawatan secara rutin simak cara menggunakannya :
A. Ambil arang kayu secukupnya m, kemudian tumbuk arang tersebut seperti menjadi bubuk yang halus
B. Campurkan bubuk arang yang sudah halus dengan air secukupnya lalu oleskan ke gigi yang kuning selama beberapa menit
C. Berkumurlah dengan menggunakan air hangat dan lihat hasilnya
D.Untuk menggunakan arang kayu jangan terlalu sering dan akan berdampak negatif untuk kedepannya dan akan membuat gigi anda sensitif
13. Kulit Buah Pisang
Cara yang satu ini sangat tidak dapat di percaya untuk membersihkan noda gigi kuning, buah bisa sebagian orang biasanya untuk penutup makanan, karena di dalam buah pisang ini terdapat kandungan zat yang mampu untuk mengatasi gigi yang kuning cara untuk membersihkan ini sangat ampuh untuk di gunakan, simak berikut caranya :
A. Ambil 1 kulit buah pisang, kemudian gosokkan ke gigi anda selama beberapa menit
B. Bilas gigi anda yang tadi sudah di gosokkan dengan menggunakan air bersih
C. Lakukan secara teratur dan rutin pada saat anda sudah mengkonsumsi makan – makanan efek yang di hasilkan dari kulit pisang akan terlihat gigi anda bersih dan berkilau
14. Pasta Gigi Pemutih
Anda sering menggunakan pasta gigi untuk membersihkan, pasta gigi yang sudah di kemas bisa di gunakan sangat ampuh untuk menghilangkan noda – noda gigi yang kuning karena pasta gigi yang sudah di kemas ini sudah terbukti untuk khasiat dan manfaatnya, biasanya orang menggunakan pasta gigi dalam waktu sehari sebanyak dua kali untuk menggosoknya.
Hal tersebut sangat kurang karena yang harus di wajibkan untuk menggosok gig sebanyak 3 kali dalam sehari. Dalam waktu pagi, sore, dan menjelang tidur malam agar terlihat hasilnya dan menyikat gigi harus dengan gerakkan yang benar-benar, dan pastikan untuk pasta gigi anda pakai yang harus cocok pada gigi anda.
15. Obat Kumur
Obat kumur sudah terbukti untuk membersihkan noda-noda pada gigi, dan dapat menghilangkan bau mulut, agar gigi terlihat putih dan bersih ada sebaiknya lakukan obat kumur setiap hari agar terlihat hasil yang baik ada kalanya anda bisa lakukan dalam satu hari sebanyak 1 kali dan lakukan berkumur selama 3 menit, cara melakukan kumur dengan obat kumur yang benar:
A. ambil obat kumur secukupnya
B. Lakukan berkumur dengan minimal waktu sampai 3-5 menit
C. Diamkan selama proses berkumur maksimal
D. Berkumurlah dengan menggunakan air bersih agar terlihat hasil yang maksimal
16. Air Hangat
Pasti kalian tidak akan sangka bahwa dengan air hangat bisa membersihkan gigi yang kuning, karena dengan terapi air hangat dapat menghancurkan noda-noda cara tersebut sangat mudah untuk di gunakan, caranya sangat mudah siapkan satu gelas air panas dengan larutan lemon serta garam, lakukan secara teratur setiap hari guna hasil yang maksimal, dengan cara tersebut bahwa air hangat bisa membersihkan noda yang menempel pada gigi secara cepat dan tidak perlu mengeluarkan terlalu banyak biaya.
17. Batu Bata
Batu bata dapat mengobati cara tradisional untuk mengatasi masalah pada noda gigi yang kuning cara nya sangat mudah dan gampang hanya dengan menumpuk batu bata sampai halus lalu lakukan metode dengan di gosokkan ke bagian gigi, dan untuk melakukan metode ini secara teratur dan rutin agar gigi terlihat dan berkilau, dan tidak ada efek samping, karena batu batu ini sangat mudah untuk di temukan dan harganya pun cukup murah
18. Tomat
Buah tomat saat ini sangat mampu untuk mengatasi maslah pada gigi yang kuning serta meningkatkan kekuatan gigi, tomat mengandung zat amlic acid yang mampu untuk membersihkan noda plak yang ada di gigi cara menggunakannya ambil satu buah tomat kemudian hancurkan buat tomat sampai menjadi halus kemudian gosok ke gigi yang terkena noda kuning, lakukan perawatan secara rutin dan teratur.
19. Daun Sirih
Sebagian orang pasti sudah banyak yang tau bahwa daun sirih sangat kaya khasiat dan manfaatnya, khasiat yang di hasilkan dari daun sirih ini sangat mampu untuk membersihkan karang gigi dan noda-noda kuning serta dapat menyebabkan gigi anda tetap berkilau dan tidak berbau cara menggunakannya ambil beberapa daun sirih kemudian gosokkan ke gigi anda lakukan secara teratur dan teratur.
20. Jahe
Bahan rempah yang satu ini memang sangat terkenal sebagai bahan pengobatan alternatif, khasiat dan manfaat yang di hasilkan dari jahe adalah bisa memutihkan gigi putih dan tetap berkilau, dan jahe kalian sudah pada tau bahwa jahe memilik rasa yang sangat pedas dan bisa membuat lidah terasa tidak nyaman, untuk cara menggunakannya ambil 1 jahe dan tumpuk jahe tersebut hingga menjadi hancur lalu gosokkan ke gigi anda.
Dari khasiat dan manfaat di atas banyak kesimpulan yang bisa di hasilkan untuk cara memutihkan gigi dengan cara tradisional ini, semoga bisa bermanfaat dan berguna untuk yang mengalami gigi kuning.